Skip to content

Latest commit

 

History

History

hosting

Folders and files

NameName
Last commit message
Last commit date

parent directory

..
 
 
 
 

PHP Hosting

Untuk yang menggunakan PHP di web hosting bisa memakai contoh kode berikut.

Pengecekan Blacklist IP dari Hosting

Hal yang pertama dilakukan adalah, pastikan hosting anda tidak memblokir domain atau ip dari alamat api.wa.my.id Cara pengecekan bisa lewat SSH dari hosting, contoh jika hosting memblokir alamat api wa maka akan seperti ini:
image
atau bisa juga ketika melakukan test menggunakan postman ke webhook di hosting, akan terasa lama dan muncul keterangan seperti ini:
image

Cara mensiasatinya adalah dengan mengganti alamat domain api.wa.my.id dengan cloud.wa.my.id
image Agar alamat webhook di hosting juga bisa diakses oleh server whatsauth maka buatlah subdomain yang terdaftar di Cloudflare. Pada bagian domain klik Create A New Domain
image
Masukkan nama domain atau subdomain yang sudah terdaftar di cloudflare
image
Berhasil terlihat Root Dokumen domain sama antara domain hosting dengan domain yang terdaftar cloudflare
image
Sekarang masuk ke Dashboard Cloudflare, pilih domain yang tadi di daftarkan masuk ke menu DNS aktifkan awan kuning nya
image
Selanjutnya tinggal pakai URL webhook dari nama domain yang ada di cloudflare, dari yang sebelumnya yusrilhelmi.net/webhook menjadi yusril.vas.web.id/webhook.
image
Atau Lebih baik langsung kontak saja support penyedia jasa hosting, untuk membuka blokir IP dari dan ke api.wa.my.id

Langkah langkah

Buka Cpanel dan masuk ke File Manager buat folder baru bernama webhook di dalam public_html
image
Kemudian buat file index.php di dalam folder webhook yang tadi dibuat
image
Kemudian klik edit file index.php yang tadi kita buat
image
Paste kan kode yang dicontohkan di atas, edit bagian SECRET_TOKEN dan TOKEN
image
Klik simpan perubahan, kita cek langsung buka URL dari file tersebut tampak seperti ini
image
Mari kita test dengan PostMan atau Thunder Client