Skip to content

Kebutuhan Sistem & Perangkat Keras

Ayi Sumarna edited this page Sep 25, 2017 · 1 revision

a. Perangkat Keras

Agar OpenSID dapat bekerja dengan optimal pada komputer, maka diperlukan perangkat keras dengan spesifikasi minimal yang tersedia adalah sebagai berikut :

  1. 1 Ghz processor ( contoh, Intel Celeron atau yang lebih baik )
  2. 2 Gb RAM ( Memori )
  3. 80 GB ruang harddisk
  4. CD/DVD atau USB flashdisk
  5. Resolusi Monitor dan VGA 1024×768 ( minimum )
  6. Koneksi Internet

b. Perangkat Lunak

Karena Sistem Informasi Desa ( SID ) OpenSID dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan membutuhkan webserver agar dapat beroperasi, maka perlu dipersiapkan dahulu lingkungan perangkat lunak tersebut yang meliputi :

  1. Sistem Operasi (Linux/Windows/Mac)
  2. Webserver Apache2
  3. MySQL
  4. PHP5
  5. Koneksi Internet


Panduan OpenSID

OpenSID

Install dan Update

Utama
Web Artikel
Web Lapak
Web Peta
Web Analisis
Web Pembangunan
Web Covid19
Web Vaksin
Web Statistik
Web Pengaduan
Web Kehadiran

Siaga Covid-19

Home SID

Info Desa

Kependudukan

Statistik

Kehadiran

Layanan Surat

Sekretariat

Keuangan

Buku Administrasi Desa

Analisis

Bantuan

Pertanahan

Pembangunan

Lapak

Pengaduan

Pemetaan

Hubung Warga

Pengaturan

Admin Web

Layanan Mandiri

Halaman Layanan Mandiri

Halaman Kehadiran Perangkat Desa

Halaman Anjungan

Lainnya

Dll

Clone this wiki locally