Skip to content

Buku Agenda Surat Keluar

Andi Fahruddin Akas edited this page Jan 28, 2021 · 1 revision

OpenSID menyediakan modul untuk mengelola surat yang dikirimkan dari kantor desa. Gunakan modul Surat Keluar ini untuk menyimpan data semua surat Keluar sesuai dengan berkas hardcopy Agenda Surat Keluar desa. Selain menyimpan berkas surat Keluar, dengan modul ini, perangkat desa terutama kaur umum dapat dengan mudah membuat disposisi surat dari modul ini

Setelah data surat dimasukkan ke dalam database OpenSID, modul Surat Keluar dapat digunakan untuk:

  1. Memudahkan pencarian surat Keluar
  2. Mengunduh berkas scan surat, sehingga isi surat dapat dilihat tanpa harus mengaskses arsip hardcopy
  3. Mencetak laporan Agenda Surat Keluar secara otomatis
  4. Arsip cadangan, untuk menjaga-jaga masalah dengan arsip hardcopy.

Untuk menampilkan halaman Surat Keluar klik menu Sekretariat > Surat Keluar seperti terlihat di gambar di bawah. surat keluar

Tambah Surat Keluar

Tambah Surat Keluar

Form Tambah Surat Keluar

Ubah Surat Keluar

Hapus Surat Keluar

Filter menurut tahun

Daftar surat Keluar dapat difilter menurut tahun surat. Untuk menampilkan surat keluar untuk tahun tertentu, klik pilihan di isian Tahun seperti terlihat di gambar berikut. Pilihan tahun yang tampil hanya tahun untuk surat keluar yang ada di arsip.

filter surat keluar

Mencari surat

Gunakan fitur Cari untuk menampilkan surat berdasarkan isi kolom Isi Singkat . Masukan kata yang ingin dicari di kotak isian dan klik tombol Cari, seperti terlihat di gambar berikut. Daftar surat akan menampilkan hanya surat di mana kolom Isi Singkat berisi kata tersebut.

cari surat keluar

CATATAN: UNTUK FILE YANG DI UPLOAD FORMAT PDF


Panduan OpenSID

OpenSID

Install dan Update

Utama
Web Artikel
Web Lapak
Web Peta
Web Analisis
Web Pembangunan
Web Covid19
Web Vaksin
Web Statistik
Web Pengaduan
Web Kehadiran

Siaga Covid-19

Home SID

Info Desa

Kependudukan

Statistik

Kehadiran

Layanan Surat

Sekretariat

Keuangan

Buku Administrasi Desa

Analisis

Bantuan

Pertanahan

Pembangunan

Lapak

Pengaduan

Pemetaan

Hubung Warga

Pengaturan

Admin Web

Layanan Mandiri

Halaman Layanan Mandiri

Halaman Kehadiran Perangkat Desa

Halaman Anjungan

Lainnya

Dll

Clone this wiki locally