Skip to content

Klasifikasi Analisis

Nuris Akbar edited this page Sep 9, 2021 · 2 revisions

Klasifikasi analisis di gunakan untuk mengelompokan data penduduk berdasarakan keadaan masyarakat tertentu. Pada halaman klasifikasi analisis admin dapat menambahkan data analisis, mengubah data analisis, dan menghapus data analisis.

Menampilkan Data Klasifikasi Analisis

Untuk menampilkan data klasifikasi analisis silakan buka pengaturan analisis pilih dan klik klasifikasi analisis, maka data klasifikasi analisis akan di tampilkan seperti gamabr berikut:

menampilkan klasifikasi analisis

Menambahkan Data Klasifikasi Analisis

Data klasifikasi analisis dapat di tambahkan dengan cara klik tombol tambah klasifikasi baru,kemudian akan muncul form tambah data klasifikasi baru, silakan masukan data klasifikasi pada form tersebut, kemudian klik tombol simpan untuk memproses data yang telah di masukan tersebut. seperti gambar berikut ini: tambah klasifikasi baru

form tambah klasifikasi baru

Mengubah Data Klasifikasi Analisis

Data Klasifikasi analisis yang telah di input sebelumnya dapat di ubah kembali dengan cara pilih data yang akan di ubah kemudian klik tombol ubah, setelah itu akan muncul form ubah data klasifikasi analisis, silakan masukan data yang akan di ubah pada form tersebut kemudian pilih tombol simpan untuk memproses data tersebut.

ubah data klasifikasi

Menghapus Data Klasifikasi Analisis

Untuk menghapus data klasifikasi analisis silakan pilih data yang akan di hapus,kemudian klik tombol hapus seperti gambar di bawah ini:

hapus data klasifikasi


Panduan OpenSID

OpenSID

Install dan Update

Utama
Web Artikel
Web Lapak
Web Peta
Web Analisis
Web Pembangunan
Web Covid19
Web Vaksin
Web Statistik
Web Pengaduan
Web Kehadiran

Siaga Covid-19

Home SID

Info Desa

Kependudukan

Statistik

Kehadiran

Layanan Surat

Sekretariat

Keuangan

Buku Administrasi Desa

Analisis

Bantuan

Pertanahan

Pembangunan

Lapak

Pengaduan

Pemetaan

Hubung Warga

Pengaturan

Admin Web

Layanan Mandiri

Halaman Layanan Mandiri

Halaman Kehadiran Perangkat Desa

Halaman Anjungan

Lainnya

Dll

Clone this wiki locally